Senin, 21 Februari 2011

K212 : Hubungan Asupan Gizi, Aktifitas Fisik Dan Psikis Dengan His Pada Ibu Bersalin

His (kontraksi uterus) adalah serangkaian kontraksi rahim yang teratur, yang secara bertahap akan mendorong janin melalui serviks (rahim bagian bawah) dan vagina (jalan lahir), sehingga janin keluar dari rahim ibu. His sangat menentukan proses persalinan berjalan normal spontan atau normal  dengan induksi atau bahkan dilakukan operasi.  

Kekuatan his pada setiap individu berbeda, sehingga kemajuan proses persalinanpun tidak sama. Banyak faktor yang mempengaruhi kontraksi uterus  diantaranya asupan gizi, aktifitas fisik, penyakit, psikologis, stimulasi, sedasi, atau tindakan amniotomi dan induksi.

Berdasarkan pengamatan peneliti pada tanggal 20 November 2009  terhadap 6 ibu primigravida di Puskesmas Kecamatan Turen Kabupaten  Malang yang kontraksi uterus/his-nya lemah pada persalinan kala I, diketahui bahwa 2 ibu (33%) riwayat asupan gizinya kurang baik, 3 ibu (50%) tidak aktif  berolah raga pada saat hamil, dan 67% mengalami merasa khawatir dengan kehamilannya (psikis cemas).

 

 

Kode file : K212

File skripsi/thesis ini meliputi :

-         Bagian depan (daftar isi, dll)

-         Bab 1 – 5 lengkap (pendahuluan s/d penutup)

-         Daftar Pustaka

-         Lampiran2 (kuesioner, dll)

 

Bentuk file : Ms.Word

Donasi : Rp. 125.000,-


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silakan order/tinggalkan pesan dan email, kami akan kirimkan email file pesanan anda (SMS ke 086755605984)